Buscar

Sabtu, 31 Desember 2011

TheBest Story Of KRL In 2010-2011,Keunikan KRL Make Over

Ini dia kisah terunik KRL ditahun 2010 – 2011.Yuk simak………..!!!!!!!

Semenjak tahun 2010 mulai bertebaran KRL DAOP 1 Janbodetabek yang striping body depanya terlihat mirip seperti body sebuah bis.Mungkin itulah tanggapan orang awam tentang kreta – kreta yang belakangan memang terlihat berbeda dari teman temanya.

Kreta – kreta tersebut sebenarnya adalah kreta tua yang di make over di Balai Yasa manggarai.Bahkan diantara KRL itu ada yang bekas kecelakaan.Dalam design ulang pembuatan body KRL itu ternyata terlibat juga beberapa karoseri ternama.Seperti Rahayu Santosa dan Adi Putro yang terkenal dengan dinding bodynya yang sangat kuat dan tidak mudah keropos.

Keunikan dalam pembuatanya terletak di sini.Biasanya pada kendaraan yang akan di balut body dari karoseri harus di boyong ke pabrik pembuatan karoseri untuk menghitung ulang kecocokan antara rangka chassis dan body yang akan di pasangkan.Tapi tidak untuk KRL ini.Justru sebaliknya.Orang – orang dari karoserilah yang mendatangi bengkel kreta itu dan membalutnya di sana.

Meskipun hanya bagian kabin masinis yang di make over,entah kenapa orang Balai Yasa mempercayakan lebih ke karoseri ternama.Padahal banyak juga karoseri yang hanya melayani pembuatan body variasi seperti Equator.

Berbagai tanggapan dan apresiasi pun muncul dari rekan – rekan lintas komunitas dengan hadirnya KRL ini.Rata – rata mereka beranggapan ini adalah satu perubahan dari dunia transportasi khususnya KRL.

Dalam tanggapan itu keluar pendapat.Andai saja bukan hanya KRL yang sudah tua yang di make over.Tapi juga dengan sisa KRL Eks Jepang yang hanya dioperasikan 8 rangkaian dalam 1 set.Tentunya akan sangat membantu dalam menambah unit armada KRL di Jabodetabek ini.

Ya sudah.cukup bahasanya.ini ada gambar beberapa armada yang di make over  :





Nama : Rheostatik/Djoko Lelono 1
Model : Evolution
Karoseri : Rahayu Santosa,Bogor





Nama : Djoko Lelono2 Eks Toei 6000
Model : Evolution
Karoseri : Rahayu Santosa,Bogor





Nama : Rheostatik
Model :Nu Marco
Karoseri : Adiputro,Malang

Sumber :
-http://www.facebook.com/profile.php?id=100001055723379
-http://www.facebook.com/railfans24
-www.facebook.com/bismania
-http://www.facebook.com/groups/gerakanmuda.penggemarka/

0 komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.
 
Safety Is The First | Copyright © 2011 Diseñado por: compartidisimo | Con la tecnología de: Blogger