Buscar

Selasa, 02 Oktober 2012

Transfer Kereta Antar Pulau PT.KAI Bagian 1


Tanggal 26 September lalu PT.KAI memutasi 5 Lokomotif CC 204 dan beberapa unit K 1 dari berbagai dipo di pulau Jawa ke Divre III Sumatra.

Sebelumnya kereta berjalan menuju stasion Pasoso di daerah Tanjung Priok,Jakarta dengan status KLB (Kereta Luar Biasa).Lalu di transfer ke pelabuhan Tanjung Priok menggunakan 2 unit trailler commeto dan truk yang salah satunya bermesin Volvo F 16.

Saat ini rombongan kereta tersebut sudah tiba di pelabuhan Pidada,Tanjung Karang,Sumatra.

Nah,berikut ini ada beberapa dokumentasinya yang penulis himpun dari berbagai sumber :



Volvo FH 16


Trailler Commeto


Dibungkus


Berfoto bersama dari depan didampingi KRD NW


Nyampe Pidada


Gerbongnya


Nyampe Dipo

0 komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.
 
Safety Is The First | Copyright © 2011 Diseñado por: compartidisimo | Con la tecnología de: Blogger