Buscar

Senin, 22 Oktober 2012

Metromini,Nasibmu Kini

Minggu – minggu ini para pecinta transportasi umum,terutama para Bismania di Jakarta merasa terusik.Karna KADISHUB Udar Pristono berencana menghapus izin trayek angkutan umum berbentuk bus ¾ bernama Metromini.Alasanya pun klasik.Selama ini operasional bus dengan livery merah itu serampangan dan tidak punya SOP dan SPM.Itulah alasan mengapa Metromini akan dihapuskan izin trayeknya. Lalu jika benar terjadi,benarkah ini termasuk teknik DISHUB untuk membunuh Metromini secara perlahan ? Seketika penulis teringat perkataan seorang teman.Bahwa ini tindakan yang bagus untuk membunuh angkutan Metromini secara perlahan. Sangat disayangkan kalo rencana ini benar - benar terlaksana.Padahal tahun 2011 lalu DISHUB sendiri telah meremajakan Metromini dengan armada baru (trayek lupa).Dan sebenernya kalo di bilang pembunuhan secara perlahan itu sudah dilakukan sejak dulu.Bukan rahasia umum lagi.Kalo gak percaya coba pembaca datangi dealer motor atau showroom mobil terdekat.Dan tanyakan berapa unit kendaraan yang keluar setiap hari ? Seharusnya,kalau DISHUB bisa lebih cermat lagi,citra metromini bisa diperbaiki dengan bantuan dari mereka.Karna secara logis gak mungkin lah dengan tarif maksimal 2 ribu rupiah bisa memiliki Pool dan SPM.Okelah BBM bisa diatasi karna tmenggunakan bahan bakar biosolar.Tapi sparepart dan setoran kan setiap tahun mengalami inflasi.

0 komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.
 
Safety Is The First | Copyright © 2011 Diseñado por: compartidisimo | Con la tecnología de: Blogger